Rembang – Jarangnya kelompok tani mengadakan pertemuan rutin, dianggap menjadi salah satu penyebab terjadinya penyimpangan bantuan alat mesin pertanian (Alsintan). Bupati Rembang, Abdul Hafidz meminta supaya pengurus kelompok tani aktif menggelar pertemuan, apakah sebulan sekali atau tiga bulan sekali. Dalam forum tersebut,…
